Selasa, 25 Desember 2007

NABI ADAM AS

Setelah Allah s.w.t.menciptakan bumi dengan gunung-gunungnya, laut-lautannya dan tumbuh - tumbuhannya, menciptakan langit dengan mataharinya, bulan dan bintang-bintangnya yang bergemerlapan menciptakan malaikat-malaikatnya ialah sejenis makhluk halus yangdiciptakan untuk beribadah menjadi perantara antara Zat Yang Maha Kuasa dengan hamba-hamba terutama para rasul dan nabinya maka tibalah kehendak Allah s.w.t. untuk menciptakan sejenis makhluk lain yang akan menghuni dan mengisi bumi memeliharanya menikmati tumbuh-tumbuhannya,mengelola kekayaan yang terpendam di dalamnya dan berkembang biak turun-temurun waris-mewarisi sepanjang masa yang telah ditakdirkan baginya.

Kekhawatiran Para Malaikat.

Para malaikat ketika diberitahukan oleh Allah s.w.t. akan kehendak-Nya menciptakan makhluk lain itu, mereka khuatir kalau-kalau kehendak Allah menciptakan makhluk yang lain itu,disebabkan kecuaian atau kelalaian mereka dalam ibadah dan menjalankan tugas atau karena pelanggaran yang mereka lakukan tanpa disadari. Berkata mereka kepada Allah s.w.t.: "Wahai Tuhan kami! Buat apa Tuhan menciptakan makhluk lain selain kami,padahal kami selalu bertasbih, bertahmid, melakukan ibadah dan mengagungkan nama-Mu tanpa henti-hentinya,sedang makhluk yang Tuhan akan ciptakan dan turunkan ke bumi itu,nescaya akan bertengkar satu dengan lain,akan saling bunuh-membunuh berebutan menguasai kekayaan alam yang terlihat diatasnya dan terpendam di dalamnya,sehingga akan terjadilah kerusakan dan kehancuran di atas bumi yang Tuhan ciptakan itu."

Allah berfirman, menghilangkan kekhuatiran para malaikat itu:
"Aku mengetahui apa yang kamu tidak ketahui dan Aku sendirilah yang mengetahui hikmat penguasaan Bani Adam atas bumi-Ku.Bila Aku telah menciptakannya dan meniupkan roh kepada nya,bersujudlah kamu di hadapan makhluk baru itu sebagai penghormatan dan bukan sebagai sujud ibadah,karena Allah s.w.t. melarang hamba-Nya beribadah kepada sesama makhluk-Nya."
Kemudian diciptakanlah Adam oleh Allah s.w.t.dari segumpal tanah liat,kering dan lumpur hitam yang berbentuk.Setelah disempurnakan bentuknya ditiupkanlah roh ciptaan Tuhan ke dalamnya dan berdirilah ia tegak menjadi manusia yang sempurna

.
Iblis Membangkang.

Iblis membangkang dan enggan mematuhi perintah Allah seperti para malaikat yang lain,yang segera bersujud di hadapan Adam sebagai penghormatan bagi makhluk Allah yang akan diberi amanat menguasai bumi dengan segala apa yang hidup dan tumbuh di atasnya serta yang terpendam di dalamnya.Iblis merasa dirinya lebih mulia,lebih utama dan lebih agung dari Adam,karena ia diciptakan dari unsur api,sedang Adam dari tanah dan lumpur.Kebanggaannya dengan asal usulnya menjadikan ia sombong dan merasa rendah untuk bersujud menghormati Adam seperti para malaikat yang lain,walaupun diperintah oleh Allah.

Tuhan bertanya kepada Iblis:"Apakah yang mencegahmu sujud menghormati sesuatu yang telah Aku ciptakan dengan tangan-Ku?"
Iblis menjawab:"Aku adalah lebih mulia dan lebih unggul dari dia.Engkau ciptakan aku dari api dan menciptakannya dari lumpur."
Karena kesombongan,kecongkakan dan pembangkangannya melakukan sujud yang diperintahkan,maka Allah menghukum Iblis dengan mengusir dari syurga dan mengeluarkannya dari barisan malaikat dengan disertai kutukan dan laknat yang akan melekat pd.dirinya hingga hari kiamat.Di samping itu ia dinyatakan sebagai penghuni neraka.

Iblis dengan sombongnya menerima dengan baik hukuman Tuhan itu dan ia hanya mohon agar kepadanya diberi kesempatan untuk hidup kekal hingga hari kebangkitan kembali di hari kiamat.Allah meluluskan permohonannya dan ditangguhkanlah ia sampai hari kebangkitan,tidak berterima kasih dan bersyukur atas pemberian jaminan itu,bahkan sebaliknya ia mengancam akan menyesatkan Adam,sebagai sebab terusirnya dia dari syurga dan dikeluarkannya dari barisan malaikat,dan akan mendatangi anak-anak keturunannya dari segala sudut untuk memujuk mereka meninggalkan jalan yang lurus dan bersamanya menempuh jalan yang sesat,mengajak mereka melakukan maksiat dan hal-hal yang terlarang,menggoda mereka supaya melalaikan perintah-perintah agama dan mempengaruhi mereka agar tidak bersyukur dan beramal soleh.

Kemudian Allah berfirman kepada Iblis yang terkutuk itu:
"Pergilah engkau bersama pengikut-pengikutmu yang semuanya akan menjadi isi neraka Jahanam dan bahan bakar neraka.Engkau tidak akan berdaya menyesatkan hamba-hamba-Ku yang telah beriman kepada Ku dengan sepenuh hatinya dan memiliki aqidah yang mantap yang tidak akan tergoyah oleh rayuanmu walaupun engkau menggunakan segala kepandaianmu menghasut dan memfitnah."


Pengetahuan Adam Tentang Nama-Nama Benda.

Allah hendak menghilangkan anggapan rendah para malaikat terhadap Adam dan menyakinkan mereka akan kebenaran hikmat-Nya menunjuk Adam sebagai penguasa bumi,maka diajarkanlah kepada Adam nama-nama benda yang berada di alam semesta,kemudian diperagakanlah benda-benda itu di depan para malaikat seraya:"Cubalah sebutkan bagi-Ku nama benda-benda itu,jika kamu benar merasa lebih mengetahui dan lebih mengerti dari Adam."
Para malaikat tidak berdaya memenuhi tentangan Allah untuk menyebut nama-nama benda yang berada di depan mereka.Mereka mengakui ketidak-sanggupan mereka dengan berkata:"Maha Agung Engkau! Sesungguhnya kami tidak memiliki pengetahuan tentang sesuatu kecuali apa yang Tuhan ajakan kepada kami.Sesungguhnya Engkaulah Yang Maha Mengetahui dan Maha Bijaksana."

Adam lalu diperintahkan oleh Allah untuk memberitahukan nama-nama itu kepada para malaikat dan setelah diberitahukan oleh Adam,berfirmanlah Allah kepada mereka:"Bukankah Aku telah katakan padamu bahawa Aku mengetahui rahsia langit dan bumi dan mengetahui apa yang kamu lahirkan dan apa yang kamu sembunyikan."

Adam Menghuni Syurga.

Adam diberi tempat oleh Allah di syurga dan baginya diciptakanlah Hawa untuk mendampinginya dan menjadi teman hidupnya,menghilangkan rasa kesepiannya dan melengkapi keperluan fitrahnya untuk mengembangkan keturunan. Menurut cerita para ulamat Hawa diciptakan oleh Allah dari salah satu tulang rusuk Adam yang disebelah kiri diwaktu ia masih tidur sehingga ketika ia terjaga,ia melihat Hawa sudah berada di sampingnya.ia ditanya oleh malaikat:"Wahai Adam! Apa dan siapakah makhluk yang berada di sampingmu itu?"

Berkatalah Adam:"Seorang perempuan."Sesuai dengan fitrah yang telah diilhamkan oleh Allah kepadanya."Siapa namanya?"tanya malaikat lagi."Hawa",jawab Adam."Untuk apa Tuhan menciptakan makhluk ini?",tanya malaikat lagi.
Adam menjawab:"Untuk mendampingiku,memberi kebahagian bagiku dan mengisi keperluan hidupku sesuai dengan kehendak Allah."

Allah berpesan kepada Adam:"Tinggallah engkau bersama isterimu di syurga,rasakanlah kenikmatan yang berlimpah-limpah didalamnya,rasailah dan makanlah buah-buahan yang lazat yang terdapat di dalamnya sepuas hatimu dan sekehendak nasfumu.Kamu tidak akan mengalami atau merasa lapar,dahaga ataupun letih selama kamu berada di dalamnya.Akan tetapi Aku ingatkan janganlah makan buah dari pohon ini yang akan menyebabkan kamu celaka dan termasuk orang-orang yang zalim.Ketahuilah bahawa Iblis itu adalah musuhmu dan musuh isterimu,ia akan berusaha membujuk kamu dan menyeret kamu keluar dari syurga sehingga hilanglah kebahagiaan yang kamu sedang nikmat ini."

Iblis Mulai Beraksi.

Sesuai dengan ancaman yang diucapkan ketika diusir oleh allah dari Syurga akibat pembangkangannya dan terdorong pula oleh rasa iri hati dan dengki terhadap Adam yang menjadi sebab sampai ia terkutuk dan terlaknat selama-lamanya tersingkir dari singgahsana kebesarannya.Iblis mulai menunjukkan rancangan penyesatannya kepada Adam dan Hawa yang sedang hidup berdua di syurga yang tenteram, damai dan bahagia.

Ia menyatakan kepada mereka bahawa ia adalah kawan mereka dan ingin memberi nasihat dan petunjuk untuk kebaikan dan mengekalkan kebahagiaan mereka.Segala cara dan kata-kata halus digunakan oleh Iblis untuk mendapatkan kepercayaan Adam dan Hawa bahawa ia betul-betul jujur dalam nasihat dan petunjuknya kepada mereka.Ia membisikan kepada mereka bahwa.larangan Tuhan kepada mereka memakan buah-buah yang ditunjuk itu adalah karena dengan memakan buah itu mereka akan menjelma menjadi malaikat dan akan hidup kekal.Diulang-ulangilah bujukannya dengan menunjukkan akan harumnya bau pohon yang dilarang indah bentuk buahnya dan lazat rasanya.Sehingga pada akhirnya termakanlah bujukan yang halus itu oleh Adam dan Hawa dan dilanggarlah larangan Tuhan.

Allah mencela perbuatan mereka itu dan berfirman yang bermaksud: "Tidakkah Aku mencegah kamu mendekati pohon itu dan memakan dari buahnya dan tidakkah Aku telah ingatkan kamu bahawa syaitan itu adalah musuhmu yang nyata."
Adam dan Hawa mendengar firman Allah itu sedarlah ia bahawa mereka telah terlanggar perintah Allah dan bahawa mereka telah melakukan suatu kesalahan dan dosa besar.Seraya menyesal berkatalah mereka:"Wahai Tuhan kami! Kami telah menganiaya diri kami sendiri dan telah melanggar perintah-Mu karena terkena bujukan Iblis.Ampunilah dosa kami karena nescaya kami akan tergolong orang-orang yang rugi bila Engkau tidak mengampuni dan mengasihi kami."

Adam dan Hawa Diturunkan Ke Bumi.

Allah telah menerima taubat Adam dan Hawa serta mengampuni perbuatan pelanggaran yang mereka telah lakukan hal mana telah melegakan dada mereka dan menghilangkan rasa sedih akibat kelalaian peringatan Tuhan tentang Iblis sehingga terjerumus menjadi mangsa bujukan dan rayuannya yang manis namun berancun itu.

Adam dan Hawa merasa tenteram kembali setelah menerima pengampunan Allah dan selanjutnya akan menjaga jangan sampai tertipu lagi oleh Iblis dan akan berusaha agar pelanggaran yang telah dilakukan dan menimbulkan murka dan teguran Tuhan itu menjadi pengajaran bagi mereka berdua untuk lebih berhati-hati menghadapi tipu daya dan bujukan Iblis yang terlaknat itu.Harapan untuk tinggal terus di syurga yang telah pudar karena perbuatan pelanggaran perintah Allah,hidup kembali dalam hati dan fikiran Adam dan Hawa yang merasa kenikmatan dan kebahagiaan hidup mereka di syurga tidak akan terganggu oleh sesuatu dan bahawa redha Allah serta rahmatnya akan tetap melimpah di atas mereka untuk selama-lamanya.Akan tetapi Allah telah menentukan dalam takdir-Nya apa yang tidak terlintas dalam hati dan tidak terfikirkan oleh mereka. Allah s.w.t.yang telah menentukan dalam takdir-nya bahawa bumi yang penuh dengan kekayaan untuk dikelolanya,akan dikuasai kepada manusia keturunan Adam memerintahkan Adam dan Hawa turun ke bumi sebagai benih pertama dari hamba-hambanya yang bernama manusia itu.Berfirmanlah Allah kepada mereka:"Turunlah kamu ke bumi sebagian daripada kamu menjadi musuh bagi sebagian yang lain kamu dapat tinggal tetap dan hidup disan sampai waktu yang telah ditentukan."

Turunlah Adam dan Hawa ke bumi menghadapi cara hidup baru yang jauh berlainan dengan hidup di syurga yang pernah dialami dan yang tidak akan berulang kembali.Mereka harus menempuh hidup di dunia yang fana ini dengan suka dan dukanya dan akan menurunkan umat manusia yang beraneka ragam sifat dan tabiatnya berbeda-beda warna kulit dan kecerdasan otaknya.Umat manusia yang akan berkelompok-kelompok menjadi suku-suku dan bangsa-bangsa di mana yang satu menjadi musuh yang lain saling bunuh-membunuh aniaya-menganianya dan tindas-menindas sehingga dari waktu ke waktu Allah mengutus nabi-nabi-Nya dan rasul-rasul-Nya memimpin hamba-hamba-Nya ke jalan yang lurus penuh damai kasih sayang di antara sesama manusia jalan yang menuju kepada redha-Nya dan kebahagiaan manusia di dunia dan akhirat.

Kisah Adam dalam Al-Quran.

Al_Quran menceritakan kisah Adam dalam beberapa surah di antaranya surah Al_Baqarah ayat 30 sehingga ayat 38 dan surah Al_A'raaf ayat 11 sehingga 25


Pengajaran Yang Terdapat Dari Kisah Adam.

Bahawasanya hikmah yang terkandung dalam perintah-perintah dan larangan-larangan Allah dan dalam apa yang diciptakannya kadangkala tidak atau belum dapat dicapai oelh otak manusia bahkan oleh makhluk-Nya yang terdekat sebagaimana telah dialami oleh para malaikat tatkala diberitahu bahawa Allah akan menciptakan manusia - keturunan Adam untuk menjadi khalifah-Nya di bumi sehingga mereka seakan-akan berkeberatan dan bertanya-tanya mengapa dan untuk apa Allah menciptakan jenis makhluk lain daripada mereka yang sudah patuh rajin beribadat, bertasbih, bertahmid dan mengagungkan nama-Nya.

Bahawasanya manusia walaupun ia telah dikurniakan kecergasan berfikir dan kekuatan fizikal dan mental ia tetap mempunyai beberapa kelemahan pada dirinya seperti sifat lalai, lupa dan khilaf. Hal mana telah terjadi pada diri Nabi Adam yang walaupun ia telah menjadi manusia yang sempurna dan dikurniakan kedudukan yang istimewa di syurga ia tetap tidak terhindar dari sifat-sifat manusia yang lemah itu.Ia telah lupa dan melalaikan peringatan Allah kepadanya tentang pohon terlarang dan tentang Iblis yang menjadi musuhnya dan musuh seluruh keturunannya, sehingga terperangkap ke dalam tipu daya dan terjadilah pelanggaran pertama yang dilakukan oleh manusia terhadap larangan Allah.

Bahawasanya seseorang yang telah terlanjur melakukan maksiat dan berbuat dosa tidaklah ia sepatutnya berputus asa dari rahmat dan ampunan Tuhan asalkan ia sedar akan kesalahannya dan bertaubat tidak akan melakukannya kembali.Rahmat allah dan maghfirah-Nya dpt mencakup segala dosa yang diperbuat oleh hamba-Nya kecuali syirik bagaimana pun besar dosa itu asalkan diikuti dengan kesedaran bertaubat dan pengakuan kesalahan.
Sifat sombong dan congkak selalu membawa akibat kerugian dan kebinasaan.Lihatlah Iblis yang turun dari singgahsananya dilucutkan kedudukannya sebagai seorang malaikat dan diusir oleh Allah dari syurga dengan disertai kutukan dan laknat yang akan melekat kepada dirinya hingga hari Kiamat karena kesombongannya dan kebanggaaannya dengan asal-usulnya sehingga ia menganggap dan memandang rendah kepada Nabi Adam dan menolak untuk sujud menghormatinya walaupun diperintahkan oleh Allah s.w.t.

194 komentar:

aepsar mengatakan...

Terima kasih atas infonya, mengenai risalah 25 Nabi/Rosul, semoga menjadi amal kebaikan di sisi Allah, bagi Anda yang telah mempostingnya.

Sigit Ramadhan mengatakan...

terima kasih atas infonya. aku jadi lebih tahu yang tadinya tidak tahu. moga yang menulis blog ini di beri rahmat oleh allah. amin

Mouxine Arga Merpati mengatakan...

Terimakasih atas pengetahuannya aku jadi lebih tahu.

Sepatu & Igtone mengatakan...

Thanks banget
Sarat Dengan HIKMAH

Unknown mengatakan...

Sungguh luar biasa, dan sangat bermanfaat, penggunaan internet menjadi ladang amal dan pahala, dengan pengetahuan 25 Nabi/Rasul ini, kita semua dapat mengambil hikmah,dan hal-hal positif lainnya... subhanallah..

diaz_7bmc mengatakan...

semoga dengan kisahnya,kita jadikan contoh,yg bagaimana dalam kisah ini.mengajarkan kita untuk menjalankan segala perintah alloh & menjauhi segala laranganya.

Wahyu mengatakan...

Alhamdulillah...
mandapat pengetahuan dan ilmu dari sini. .
somoga saya bisa menjdi insan yg lbh baik lgi. .amin
terima ksh tuk infonya...

@wok mengatakan...

Alhamdulillah...
Semoga Allah melimpahkan ridho dan hidayahnya untuk kita semua, dan belajar mengambil hikmah dari setiap kisah-kisah para nabi dan rosul.

vanda mengatakan...

Alhamdullilah... akhirnya aku bisa membaca kisah para Nabi dan Rasulku...

Akbar mengatakan...

terima kasih atas pengetahuannya,aku jadi tahu riwayat nabi dan rasul

Akbar mengatakan...

terima kasih atas pengetahuannya,aku jadi tahu sejarah kisah nabi

iin mengatakan...

Saya seranng guru PAI pada sebuah SMP di banten, saya mengucapkan banyak terimakasih atas Kisah 25 Nabi, Karena ini sangat bermanfaat bagi Materi yang saya sampaikan Kepada Anak Didik saya, Untuk Itu saya Minta Izin Materi ini Untuk bisa disampaikan Kepada Siswa dan Di cantumkan di Blog saya dengan Mencantumkan website anda, Semoga Allah Membalas Segala Kebaikan dan kemurahatian Anda dan semoga Ilmu ini Bermanfaat, Amiiiin...

admin mengatakan...

terima kasih ilmu saya bertambah

Anonim mengatakan...

Insya Allah yg posting ini selalu dpt rahmat & berkah dari Allas swt ... btw, saya izin copy paste ya ... syukron

Welcome to My Freedom mengatakan...

Wah.. Trima kasih.. banyaknya versi kisah lain. Dengan adanya ni saya jadi lebih jelas..

Ridwan Tresnadi mengatakan...

اَلسَّلامُعَلَيْكُمْ
Terimakasih,atas kisah kisah Para Nabi/Rasul sungguh sangat bermanfaat buat saya sendiri dan Umat Islam pada umumnya, mohon ijin Postingan ini saya share ke teman-teman muslim lainnya. Postingan ini semoga menjadi amal dan kebaikan di Sisi Allah SWT. Amin

Raden_Bondan mengatakan...

Syukron jazakulloh,
insyaallah berguna

Rahmatia Daud mengatakan...

Terima kasih atas infonya, saya merasa ilmu yang saya dapatkan bertambah. Dan semoga curahan rahmat dari allah akan tercurah kpda org yg menulis ini dan org yg mmbcanya....

Tory Honda mengatakan...

terima kasih banyak atas semua infonya.semua yang ada di dalam informasi sangat berguna untuk memperdalam iman.

ZZFF mengatakan...

AMPUNILAH DOSA2 KAMI UMAT AKHIR ZAMAN YA ALLAH.....

buat anak kok coba coba mengatakan...

http://www.broeda.blogspot.com

numpang exis ajadeh gan,,lain kali tak baca lg,,panjang n banyak banget,,,gk kebaca mua,,,

Anonim mengatakan...

Terimakasih banyak . . . SALAM HANGAT PENUH UKHUWAH

Adi Muhammad Wicaksono mengatakan...

Assalamu'alaikum. Minta izinbuat tukeran link boleh?makasih

Anonim mengatakan...

saya tidak setuju jika nabi adam dikatakan maksiat.......

Sitii Velove mengatakan...

informasinya sangat detail dan banyak memberikan wawasan tentang nabi-nabi dan rosul..
saya jadi banyak tau tentangnya...

aris mengatakan...

terima kasih telah menceritakan 25 nabi,,
insya allah setelah baca cerita ini saya akan menjadi lebih baik lagi, amin

Mr. Zulmai mengatakan...

Sahabat... Demi mengembangkan siar, aku Kopas Isinya ya bos.. agar lebih banyak Chanel tentang Islam....

Imam Mawardi mengatakan...

Izin Copas y kang,,,
mau share tentang sejarah nabi nhi,,,

Adi Suryadi mengatakan...

thx. mudah2an bermanfaat bagi admin dan umumnya bagi kita semua pembaca.. amien ya Alloh ya Robbalalmin

BUDDY_DOET mengatakan...

thanks.semoga bermanfaat untuk kita semua

akangdoang mengatakan...

Ass.WW. Ya Allah smoga Orang2 yang memaparkan Risalah Para Nabi Ini mendapatkan Pahala yang setimpal dengan amalannya, karena sungguh akau terdidik dengan adanya risalah ini, sekali lagi saya bermohon pada Allah SWT. berilah dia umur yang panjang agar selalu mengamalkan ilmunya untuk Umum yang belum tahu trimakasih
Uyun M.

Agus Wisiyanto mengatakan...

tolong jelaskan apa sich maksud dari "al-jannah", dan apakah adam itu benar tinggal di surga,sedangkan di surga tidak ada sesuatupun yang di haramkan, dan jika siapapun yang sudah ada didalammya maka akan kekal selamanya.

warna warni hidup mengatakan...

terimakasih...smoga yg baca bisa mengambil hikmah dari kejadian kejadian yg dialami dan bertobat...smoga kita mendapat ampunan ALLAH SWT...amiinnn

Ridhwan mengatakan...

Alhamdulillah.. terima kasih atas informasinya..

dengan adanya kisah nabi seperti ini. saya bisa memahami dan lebih dekat dengan para nabi.. sekali lagi jazakallah..

ridho abdillah mengatakan...

sip aku copy ya...mga jadi ibadah dihadapan allah amin

budi "BODONG" waluyo mengatakan...

ya Allah, ya Tuhan kami,
berkatilah pemilik blog ini,
lapangkanlah jalan rezekinya,
sehatkanlah jasmani dan rohaninya,
bahagiakanlah dia bersama keluarganya,
limpahkanlah pahala yang setimpal untuknya,
karena dia telah membagikan pengetahuannya untuk umat manusia.
amien

prayoga mengatakan...

saya mau bertanya kepada yang lebih tau tentang hal ini.Allah SWT menciptakan manusia sebagai khlifah di bumi.sedangkan nabi adam di turunkan kebumi karena memakan buah,menurut anda apakah jika nabi adam tidak memakan buah manusia akan tetap ada sebagai mana yang telah di tugaskan oleh Allah..
atau emang Allah mentakdirkan adam untuk memakan buah itu dan menurunkan dia k bumi,karena saya pernah dengar kalo manusia itu di ciptakan diikuti dengan baik buruknya jodohnya rizkinya,

Unknown mengatakan...

Boleh khan kalau saya mengcopy postingan anda:)

Boemi Percetakan mengatakan...

izin copy gan.. untuk di pelajari

iyas_shelon mengatakan...

apakah iblis itu dulunya malaikat?
bukannya iblis itu dr jenis jin ya
cmiiw

turunnya Nabi Adam ke Bumi bukan krn rayuan iblis. rayuan iblis menunjukkan bawha iblis/syaitan itu adalah musuh yg nyata
menurut gw manusia hidup di Bumi krn emg udah Takdir YME

cuma menurut gw loh no offense

helmy mengatakan...

izin copas, semoga menjadi amal baik

http://ady-catatanqu.blogspot.com mengatakan...

Thanks for postingannya yang sangat bermanfaat

http://ady-catatanqu.blogspot.com mengatakan...

Thanks for postingannya yang sangat bermanfaat bagi kita semua.

uswatun mengatakan...

terima kasih ya atas cerita2 nya..mohon d copy ya

uswatun mengatakan...

mohon copy n share kisah2 nabi nya ya..thank you very much.

IslamMan mengatakan...

Jangan tanyakan tentang mengapa dan apa yang akan terjadi pada Nabi Adam AS (manusia), karena ALLAH SWT lebih mengetahui segala apa-apa yang tidak kita ketahui. Cukuplah kita simak dan pelajari serantaian peristiwa yang ada dan mengambil hikmah sebagai pelajaran bagi kita. Mengingat kita telah dikarunia akal fikiran untuk mempelajari semua yang diberikan dan tentunya karunia ini tidak diberikan kepada makhluk lainnya.

belum jelas mengatakan...

ijin copas ya gan...?

teguh iman susilo mengatakan...

subhanallah....
sangat bermanfaat di jaman ketika anak muda sekarang yang sudah tidak mempedulikan sejarah2 para nabi dan rasulnya.
ane ijin copas ke blog ane y sudah pasti dengan menyertakan nama blog antum, suqron.

smoda menjadi amalan yang kekal.
amiin...

Unknown mengatakan...

sangat bagus critanx,, I LIKE IT..

anuar mengatakan...

bagus , mohon share ya ?? :)

warisno mengatakan...

alhmdullh jaza kullohughoiro
smg sukses slalu...

Ade Ocoy mengatakan...

Semoga admin yg telah menulis kisah2 yg begitu panjang2 ini,mendapatkan balasannya dari ALLAH SWT amiiin trmksh admin

syaif mengatakan...

wah komplit... moga bermandfaat bagi muslim2 lain sob amin...

Boejang Ariga mengatakan...

sungguh sangat bagus infonya,trutama buat umat muslim di seluruh dunia....amin

Unknown mengatakan...

terima kasih....syukur sebab masih berkesempatan membaca kisah-kisah nabi ni...dah lama tak baca, ada yg dah lupa...huhuhu

johan_nadia mengatakan...

thankz tas informasinya aq jdi lbih tau n paham teentang para nabi,rasul n iblis yg terkutuk.kumsalam

Unknown mengatakan...

subhaanalloh.smga bermanfaat. Amiin

den_aminudin mengatakan...

i assalamu'alaikum Akhi, zaman sekarang ini sudah banyak yang tidak tahu Nabi - nabi dan rasul yang wajib di ketahui, mungkin juga termasuk saya, oleh karena itu saya mohon izin untuk memuat kisah 25 nabi ini di blog saya, mudaha- mudahan menjadi amla yang berguna. Amiiin

www.gadiysa.blogspot.com

Anonim mengatakan...

Subhanallah.......

yuyus mengatakan...

subhanalloh...terimakasih atas infonya,semoga ini menjadi amal kebaikan di sisi Allah..amiiin.

andryy16 mengatakan...

semoga kita semua berada di jalan allah
dan terhindar dari kesesatan iblis

budiman mengatakan...

terimakasih atas tulisannya mba danissha
salam kenal

kabayan01 mengatakan...

Alhamdulilah hirobil alamin,
Dengan adanya Bog ini saya mulai terbuka dan semoga menambah keImanan saya kepada ALLOH swt.
Amin.....

Agus Subekhi mengatakan...

Terima kasih atas infonya, minta ijin untuk mengkopy data buat menambah pengetahuan anak2...

salam

صليح الــدين mengatakan...

Syukron Katsiron atas catatannya Tentang Kisah Para Nabi, mohon Izin mengcopy buat materi Pelajaran Tarekh

Qinul mengatakan...

Maha suci Allah yg telah menciptakan manusia untuk mengingat sesama manusia

willy ari mengatakan...

Ilmu yang bermanfaat, semoga jadi amal kebaikan buat yang mempostingnya sampai kiamat kelak.

Unknown mengatakan...

jazakumullah khairan sngat bermanfaat

Princess Kawaii mengatakan...

Assalamualaikum
waduh infonya bermanfaat banget..
ijin copas yah buat berbagi sama teman " yang laen :)

Mau'idzah Hasanah mengatakan...
Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.
Mau'idzah Hasanah mengatakan...

maliamiruddinmetro.blogspot.com....blognya bagus moga sllu bermanfaat tuk orang lain....aamiin

Extraordinary News mengatakan...

http://maliamiruddin57.blogspot.com/2012/06/bagaimanakah-cara-mendidik-anak-luar.html

hidayat mengatakan...

alhamdulilah.. terimakasih informasinya

hidayat mengatakan...

alhamdulilah.. terimakasih atas informasinya.

Syukrillah mengatakan...

pengen tanya mbak, tau ga nabi-nabi itu hidupnya tahun berapa aja ?

Unknown mengatakan...

Terima Kasih
izin berbagi www.ucuphootowl.blogspot.com

Unknown mengatakan...

Terima Kasih atas berbaginya, saya izin ikut berbagi mengenai ini.

www.ucuphootowl.blogspot.com

ANDALAS PRIMA mengatakan...

Mohon restu untuk berbagi dengan tempat bacaan saya SUHU di www.andalasprima.weebly.com karena saya kurang ilmu tentang para nabi jadi saya meminta agar sekiranya SUHU dapat merestuinya semoga bacaan ini dapat berkah dan pahala serta kemurahan rejek. Amin

Unknown mengatakan...

Alhamdulillah..lnjut..

Unknown mengatakan...

Alhamdulillah..lnjut..

xusz.borisz mengatakan...

"sangat bermanfaat....!!!
Terimakasih....

ryo mengatakan...

sambil menikmati puasa, baca kisah2 nabi ini bikin puasa terasa lebih bermakna...terima kasih banyak.

ceryfitz mengatakan...

Alhamdulillah...
terima kasih telah berbagi
mampir disini dong ...www.ceryfitz.com

Hoshi Hikaru mengatakan...

admin blog, makasih udah membuat cerita nabi online, sangat bermanfaat untuk saya. terima kasih aadmin....

Unknown mengatakan...

semoga adanya cirita kisah2 para nabi ini bisa membuat umat muslim yang ada di seluruh penjuru dunia..bisa mengenal watak dan sifat para nabi hingga bisa membantu mereka untuk mendekat kan diri kedada yang kuasa...

Unknown mengatakan...

semoga cerita kisa nabi ini bisa menjadi motifasi saya yang sudah membacanya..

Unknown mengatakan...

assalamu'alaikum wa rohmatullohi wa barokatuh
saya minta izin untuk mengopy file
untuk saling berbagi ilmu dan iman
salam islam

Bintank mengatakan...

assalamu'alaikum
Mohon izin copas
untuk saling berbagi ilmu dan iman
salam santun & keep istiqomah.....

IslamnyaMuslim mengatakan...

kisah ini selalu membuat saya penasaran,,
pertanyaan yang selalu terlintas di benak saya ialah?

mengapah Tuhan membiarkan adam dan hawa memakan buah terlarang yang ada di syurga sedangkan Ia maha mengetahui segala yang terjadi pada hambanya dan maha berkehendak atas segala sesuatu

Unknown mengatakan...

terima kasih atas info ini...semoga info ini menjadi panduan dan pedoman hidup untuk saya dan umat manusia di muka bumi ini ...amin

ardyutomo mengatakan...

izin copy ya mas :)

Unknown mengatakan...

Ijin meng-copy ya.

Cah Ngasem mengatakan...

alhamdulillah.....bertambah pengetahuan.semoga penulis blog ini di limpahkan rohmat dan hidayah oleh ALOOH SWT. AMIIIN YAROBBAL ALAMIN...

Zo Win mengatakan...

Bahawasanya seseorang yang telah terlanjur melakukan maksiat dan berbuat dosa tidaklah ia sepatutnya berputus asa dari rahmat dan ampunan Tuhan asalkan ia sedar akan kesalahannya dan bertaubat tidak akan melakukannya kembali.Rahmat allah dan maghfirah-Nya dpt mencakup segala dosa yang diperbuat oleh hamba-Nya kecuali syirik bagaimana pun besar dosa itu asalkan diikuti dengan kesedaran bertaubat dan pengakuan kesalahan. <<<<<<<< BERMANFAAT BANGET KATA2 TERKHIR INI,,,,SETIAP MANUSIA GAK LUPUT DR SALAH DAN SILAH,,,ALLAH MAHA PENGAMPUN..TRIMAKASIH YG PY WEB .

Unknown mengatakan...

semoga bermanfaat

Khafid F Rakhman mengatakan...

Maha Besar Allah...

Unknown mengatakan...

lalu anak pertama nabi adam dan siti hawa itu siapa ?

Unknown mengatakan...

trus, anak pertama nabi adam sama siti hawa siapa dong ?

Unknown mengatakan...

izin sedot gan. semoga menjadi ilmu yang bermanfaat ditengah krisis idola pada anak2 kita saat ini

Anonim mengatakan...

Hati saya menjadi senang melihat isi posting dan coment dr beberapa saudara, kita semua saudara karena keturunan adam, alangkah indahnya dunia bila kita semua saling menjaga, situs ini sangat berguna sekali untuk menjaga sifat baik manusia agar tetap dijalan Allah SWT...
Semoga yang menulis dilimpahkan rahmatnya, "amin".

Unknown mengatakan...

Thanks you atas semuanya????aku jadi tau asal usulnya kita amin??@@@

Kertasburam mengatakan...

Makasih atas uraian kisahnya
Tapi kurang panjang..
Pingin tau pas di dunia mereka kan katanya terpisah. Dan ketemunya gimana, umur mereka sampai berapa

Skali lahi makasi, info yg bermanfaat

wisthongeneyoben mengatakan...

Maaf sebelumnya... Saya baru baca bagian nabi Adam AS, namun saya merasa penyusunan pada paragraf pertama itu kok kurang enak dibaca ya...
Itu satu paragraf tp cuma 1 kalimat tok. Padahal itu bisa menjadi beberapa kalimat. Jujur saja saya kurang mengerti waktu 1 x membaca. Setelah beberapa kali membaca, baru saya paham.

Unknown mengatakan...

subhanallah saya tersanjung dan saya bangga bisa mengetahui hal tentang kisah 25 nabi.
semoga kita dpt berkah dan bisa dijdikan pelajaran.

MD ONLINE ( Jasa Pengetikan Online ) mengatakan...

alhamdullilah terima kasih infonya mengenai kisah nabi ini semoga yang membaca maupun menulis mendaptkan rahmat dan ridlo dari Allah SWT

Lucky mengatakan...
Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.
Lucky mengatakan...

Subhanallah, banyak sekali hikmah yang saya petik dari kisa nabi Adam AS, bahwa manusia memiliki kelebihan yang tidak di miliki malaikat. namun manusia jg punya kelemahan akan lupa dan lalai.. membuat kita menjadi lebih berhati-hati dalam berbuat dan bertindak. terima kasih atas postingan yang sangat bermanfaat :)

Rizal mengatakan...

izin coppas :)

kemayu mengatakan...

Assalammualaikum.....Maaf, kisah Nabi ke 3 (Nabi Syith)kog gak ada ya

kemayu mengatakan...

Assalammualaikum.....Maaf, kisah Nabi ke 3 (Nabi Syith)kog gak ada ya

Mahditanj mengatakan...

Pak Agus Wisiyanto, yang kekal itu adalah yang datang dari dunia,atau yang sudah mati, oke?, trmksh

Unknown mengatakan...

sgt bermanfaat

Unknown mengatakan...

izin copass, sangat bermanfaat

pandi mengatakan...

alhamdulillah bisa lebih percaya tentang agama :-)

Kemenag Kabupaten Karimun mengatakan...

ceritanya sangat bermanfaat bagi anak-anak muslim kita.

Unknown mengatakan...

Semoga menjadi ladang amal bagi yang menulis artikel ini
Juga bagi yang membaca artikel ini. AMIN....

Bagus Pranowo mengatakan...

Subhanallah,...

Terima kasih yang menulis cerita ini.... Saya mempunyai pengetahuan lebih dan sadar dosa-dosa yang saya lakukan... Semoga bermanfaat untuk yang membaca dan semoga berpahala untuk pembuat/penulisnya

Discovery & Reseller Produk Olahraga mengatakan...

sangat bermanfaat sekali..terima kasih

Unknown mengatakan...

alhamdulillah..terima kasih ,udah lama saya mncari3 sirah 25 nabi seperti ni..

Unknown mengatakan...

kurang lengkap bos ceritanya,,,,,,,,,perjalnan wktu tepisah dibumi ko ga di jelaskan c.......??????????

ndorodwi blog's mengatakan...

bagaimana iblis menggoda adam dan hawa yang ada di syurga, sedangkan iblis terusir dari syurga ?

Unknown mengatakan...

SubhanAllah.....

Me mengatakan...

Alhamdulillah dan terima kasih atas informasinya, semoga allah swt selalu membimbing kita ke jalan yang baik, yang dirahmati, menjadi nilai ibadah. Izin save n share.

Mohammad Aripin mengatakan...

Alhamdulillah dapat ilmu, terimakasih admin info pengetahuanannyya , izin copas ke blog ana thx wassalamualaikumn

Unknown mengatakan...

Ya, gimana caranya iblis mempengaruhi nabi Adam dan Hawa padahal sudah terusir dari Sorga?
Dan nabi Adam sepertinya satu-satunya nabi yang melanggar perintah Allah, sedangkan 24 nabi lainnya suci dan tidak pernah melanggar perintah Allah.

Adilah Manaf Celik Vitamin mengatakan...

Menjadi pengajaran untuk kita semua hingga kini.

Maksimumkan Peluang Anda Untuk Hamil.

Unknown mengatakan...

Assalamualaikum,..
Saya nak tanya benarkah nabi Adam telah melakukan dosa besar spt yg tertulis di atas.? Kerana setahu saya.. bukankah setiap nabi itu betsifat maksum iaitu terpelihara drpd dosa. Mungkinkah seorang nabi melakukan dosa??
Apatah lagi dosa besar :)

Pengedar Shaklee Klang mengatakan...

tq atas perkongsian

Mevaly mengatakan...

Wajib diketahui & dipelajari. Minta izin copas ya buat belajar. Terima kasih atas infonya ini.

Cullen's Anne mengatakan...

sangat bermanfaat untuk mengetahui kisah2 nabi dalam siri ini.terima kasih dan saya amat meminatinya :)

Hamba-Nya mengatakan...

alhamdulillah..terima kasih atas perkongsian. moga kita semua sentiasa dirahmati Allah..

Hamba-Nya mengatakan...
Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.
Yugo Andika Aditio mengatakan...

akhi, ana izin share kisah kisah ini ke website ya, ana akan cantumkan sumbernya dari sini, syukran katsiran, ini sangat bermanfaat, semoga kita bisa bersama dalam ridho Nya

Anonim mengatakan...

Saya Adalah Anak SD Kelas 4 ....
Ijin Ambil Ya Buat Tugas
Moga MOga Web kisah25nabi.blogspot.com bisa lebih banyak disukai orang
AMIN.....

Anonim mengatakan...

Saya Adalah Anak SD Kelas 4 ....
Ijin Ambil Ya Buat Tugas
Moga MOga Web kisah25nabi.blogspot.com bisa lebih banyak disukai orang
AMIN.....

Anonim mengatakan...

Artikelnya sangat bermanfaat sekali, bisa menambah wawasan saya mengenai pera nabi...

Unknown mengatakan...

As salamualaikum.Alhamdulillah dan terima kasih atas segala info yg diberi mengenai kisah2 nabi dan rasul.sesungguhnya,ilmu yang bermanfaat adalah terbaik dan mendapat pahala yg banyak.terima kasih sekali lagi.Wassalam

yusna_n@ng mengatakan...

Alhamdulillah, kisah" teladan para nabi sangat bermanfaat buat kita dalam mengarungi hidup. thank you...

debbienichi ken mengatakan...

saya mohon cpy paste mohon izin ya,terimakasih sangat dengan kisah 25 nabi ini memberi banyak pengetahuan tentang sejarah islam

Unknown mengatakan...

SubhanAllah

Unknown mengatakan...

izin copas ya gan.

Deyaan mengatakan...

Bermanfaat sekali. Terimakasih :)

Unknown mengatakan...

Sangat bermanfaat terimakasih :-)

HERU YUNUS mengatakan...

THANK U, SMG MENJADI MANUSIA YG BER SIFAT IBLIS ANGKUH DAN SOMBONG, SADAR BAHWA DIA TELAH DIJERUMUSKAN OLEH IBLIS, UNTUK MENEMANINYA DI DALAM NERAKA DI AKHIRAT NANTI

Unknown mengatakan...

Alhamdulillah kisah2 Nabi Allah telah dipostingkan melalui internet sehingga hamba Allah dimuka buni ini semakin memahami arti kehidupan hamba2nya dimuka bumi ini.Semoga hamba Allah yang memfosting serta membacanya mendapat pahala di sisi Allah SWT. Anjuran saya kepada komentar bila anda merasa mulai telah dibukakan hati (mendapat syafaat) dari Allah swt tidak rugi bila membeli kitab-kitab kisah nabi Allah yang lebih lengkap di toko2 buku, karena menurut saya kisah nabi2 di postingan ini sudah bagus, namun kisahnya ditulis masih dengan sangat singkat dan sederhana sekali. Terimakasih, mari kita mendakwah untuk kebesaran Allah yang maha mengetahui sesuatu. Amin

Unknown mengatakan...

Terimakasih Atas informasinya, sedikit share dari kami.....


Obat Kutil Kelamin Paling Ampuh
Obat Kutil Kelamin
Kutil Di Kelamin
Kutil Kelamin
Cara Menghilangkan Kutil Di Kelamin
Cara Mengobati Kutil Di Kelamin

abul basyar mengatakan...

kisah bagus ijin share ya pak, thanks http://ascargo.blogspot.com/

abul basyar mengatakan...

kisah bagus menanmbah pengetahuan , thanks
kunjungbalik di http://ascargo.blogspot.com/

Unknown mengatakan...

Al-jannah itu artinya kebun,taman atau surga
Mungkin yg diharamkan itu ujian buat nabi adam as
Lalu setan menggodanya dan melakukan yg tidak boleh itu maka diturunkanlah adam as kebumi dan jadilah kita anak cucunya

SabaRazali mengatakan...

tahniah atas usaha murni menyatukan semua cerita dalam 1 blog..mudah untuk view. tapi saya belum khatam baca lagi:)

Desabanjarbaru.blogspot.com mengatakan...

Semoga bermanfaat dunia dan akhirat ..amin

Desabanjarbaru.blogspot.com mengatakan...

Dan bahwasanya iblis hanya memandang adam dari tanah dan lumpur saja dan dia lupa bahwa itu perintah dari Allah untuk bersujud kpd adam meskipun dia dari api

dherly mengatakan...

izin copas ya...

Afdhal Ilahi mengatakan...

Izin copas yh

Unknown mengatakan...

Terima kasih banyak atas artikelnya ❗
sungguh sangat bermanfa'at ❗
semoga adminnya semakin mendapatkan banyak hidayah dari-Nya ❗ amin yaa Robbal alamin.

Unknown mengatakan...

alhamdulillah...sgt bermanfaat

dptkn ebook 70 formula rezeki dgn diskaun rm100...

http://bit.ly/kuasarezeki

Unknown mengatakan...

Terimakasih artikelnya, ijin copas utk bacaan anak2 saya

Unknown mengatakan...

kita bisa mengambil hikmah dr kisah nabi adam, bahwwa manusia mudah tergoda hawa nafsunya.

Unknown mengatakan...

ilmu yang sangat bermangfaat izin copas
http://islamposh.blogspot.com

Ilmu Jadug mengatakan...

Cara Mendatangan GoLongan Jin
Difinisi Khodam Ilmu Spiritual Lengkap .
Ilmu Cara Menarik Khodam / Perewangan
Ilmu Merubah Kertas / Daun Jadi Uang
Kasiat Dzikir Ya Latifu Dan Khodamnya

Unknown mengatakan...

saya mau ijin copas semua postingan tetang kisah nabi dari blog anda, terimakasih

Unknown mengatakan...

Blog yang sangat menarik dan informatif. Kisah 25 Nabi dan Rasul lengkap di bahas di sini. Semoga bermanfaat bagi semua pemirsa.

Datang juga ke blogku Insya Allah sama menarik dan informatifnya dengan blog kisah 25 Nabi ini.

Tholabul Ilmu

Admin mengatakan...

Artikel Kisah Nabi Adam ini insya alloh membawa berkah untuk admin

Abdullah mengatakan...

Amat sangat bagus,,tpi tolong untuk pengetikan huruf besar kecil nya diperhatikan Apa lagi berkaitan dengan Nama ALLAH SWT.dan lebih diperjelaskan lg,,hadist ra nya ( cantumkan haidst ra ) terima kasih

lolyta mengatakan...

www.vimaxizoncanada.com  obat pembesar mrp

vmenplusherbalalamai.com obat tahan alama

Unknown mengatakan...

ijin copas pak... semoga ilmunya mendapat berkah

Unknown mengatakan...

ijin copas pak... semoga ilmunya mendapat berkah

David Alfarido mengatakan...

crita ngawur tuh...
gak masuk akal

ICT_TIKSPANDABPP mengatakan...

Risalah yang sangat Bagus Buat Anak-anak TK, PAUD, agar mereka bisa mengenal Nabi-nabinya

ICT_TIKSPANDABPP mengatakan...

Numpang Copas pak Buat Perbendaharaan anak saya di kelas 5 SD Terima kasih...

Rudiyana mengatakan...

Ijin copy ya kak buat di posting juga di catatanislamiyah.blogspot.com, biar makin banyak orang yang tahu dan semoga mendapat pahala bagi kita semua. Aamiin :)

Unknown mengatakan...

Allahuakbar Allah Maha Besar,,,

Unknown mengatakan...

Allahuakbar Allah Maha Besar,,,

Unknown mengatakan...

Jdi tau arti smuanya trimakasih ya 😊😊

Yansen Kristanto mengatakan...

terimakasih, sangat bermanfaat

Admin mengatakan...

Terima kasih ijin baca & Copas.

Kunjungi Blog kami KISAH NYATA BERJUANG UNTUK HIJRAH

LIHAT DISINI UNTUK INFO TANAMAN HIDROPONIK

LIHAT DISINI UNTUK INFO GADGET

LIHAT DISINI UNTUK INFO BAHAN BANGUNAN

LIHAT DISINI UNTUK INFO TENTANG PENDIDIKAN

LIHAT DISINI UNTUK INFO BELAJAR DJ

LIHAT DISINI UNTUK INFO JAMU HERBAL

LIHAT DISINI UNTUK INFO RESEP MASAKAN

LIHAT DISINI UNTUK INFO TEKNOLOGI

Unknown mengatakan...

Masyaa Allah,, maaf izin copas ya min, jazakillah

Unknown mengatakan...

Subhanallah, Izin kopas min :) Jazakumullah

Admin+ mengatakan...

Terima kasih

Yuk Hijrah - Kisah Nyata Hijrahnya Seseorang

Dailyprmukarainka mengatakan...

izin copas gan mau aku jadiin aplikasi cerita nabi biar,makin banyak yang mengetahui tentang sejarah nabi dan rosul:)

kimipro43 mengatakan...

bagus yaa

Unknown mengatakan...

Alhamdulillah...

Unknown mengatakan...

Seneng jadi tau banyak dan banyak tau,,

Unknown mengatakan...

Terima kasih cerita para nabi sangat membantu yg tidak tahu menjadi tahu sukron

Oke-chan mengatakan...

izin copas kang..

Unknown mengatakan...

Alhamdulillah amiin ya allah

Unknown mengatakan...

Dalam pengajaran tu perenggan ke 3 ada satu nama Allah yang huruf (A) nye ditulis dengan huruf kecil (a)... Kalau boleh edit sila tukar ye... Baru nampak nice.. apa2 pon.. information yang sangat berguna. Walaupun dah selalu dengar tapi kisah2 nabi ni tak pernah bosan... Thanks.. semoga Allah merahmati kita semua..

toknik mengatakan...

Mengikut ayat ini... "Setelah Allah s.w.t.menciptakan bumi dengan gunung-gunungnya, laut-lautannya dan tumbuh - tumbuhannya, menciptakan langit dengan mataharinya, bulan dan bintang-bintangnya yang bergemerlapan menciptakan malaikat-malaikatnya ialah sejenis makhluk halus yangdiciptakan untuk beribadah menjadi perantara antara Zat Yang Maha Kuasa dengan hamba-hamba terutama para rasul dan nabinya maka tibalah kehendak Allah s.w.t. untuk menciptakan sejenis makhluk lain yang akan menghuni dan mengisi bumi memeliharanya menikmati tumbuh-tumbuhannya,mengelola kekayaan yang terpendam di dalamnya dan berkembang biak turun-temurun waris-mewarisi sepanjang masa yang telah ditakdirkan baginya."

Jelas sekali Allah mencipta Adam untuk menghuni bumi... tapi macamana ayat seterusnya mengatakan Adam ada di Syurga??

... dah berada di Syurga, dilarang pulak memakan buah terlarang... sedangkan Syurga itu semuanya indah2 belaka dan boleh menikmati semuanya yang ada !!

p/s: Tolong bagi pencerahannya !!

The Information mengatakan...

Awalnya Saya Ragu Mengikuti Pesugihan Uang Ghoib Karna saya terbilang orangnya Enggang dengan hal ghoib ,, tetapi dengan hanya mencoba 1 kali dengan niat besar saya ingin punya rumah besar di tangerang ,, sungguh sangat luar biasa ,, petunjuk bapa Kyai H.REZKY MANENG sungguh sangat terbukti nyata ,, dengan biaya 2 jt rupiah saya terbantu dengan dana ghaib 1 Milyar cair hanya dalam waktu kurung waktu 1 jam saja menungguh proses ritualnya ,, saya bersaksi bukan muluk-muluk tetapi keadan yang sebenarnya yang saya alami sungguh terbukti nyata ,, terima kasih bapa kyai ,, saya mengucapkan banyak - banyak terima kasih atas bantuan anda ... matur suwun.. Info Kontak hub : 085247111647

Asy'ari mengatakan...

izin copas kang..

mhoodang mengatakan...

เล่นเกม joker slot online เครดิตฟรี
https://www.slot4u.com/joker123

myslot mengatakan...

หนัง Captive State สงครามปฏิวัติทวงโลก (2019) ดูชัดๆ สนุกกับหนังออนไลน์อีกมากมายหลายเรื่อง ต้องลองเว็บหนังฟรีเว็บนี้เท่านั้น

https://www.doonung1234.com/

Unknown mengatakan...

joker123 เครดิตฟรี โบนัส100 เกมสล็อตอออนไลน์ เล่นง่ายได้จริงไม่มีโกง เว็บไซด์เกมออนไลน์มหาสนุก
https://www.slot4u.com/joker123

รวมสล็อตสุดฮิต mengatakan...

pg slot hulk com เว็บคาสิโนออนไลน์ที่ดีเยี่ยมที่สุดชั้น1ของไทยแล้วก็ทวีปเอเชียโดยเฉพาะอย่างยิ่ง PGออนไลน์เล่นในขณะนี้แล้วก็รับรางวัลแจ็คพอต!โปรโมชั่นสล็อตระบบเร็วที่สุด